Sudah Bertaubat, Mantan Napi Teroris Ini Mau Buka Bisnis Tempe & Tahu

Rabu, 25 Januari 2023 – 16:40 WIB
Sudah Bertaubat, Mantan Napi Teroris Ini Mau Buka Bisnis Tempe & Tahu - JPNN.com Jatim
Narapidana kasus terorisme (Napiter) Slamet Rudhu (batik hijau). Foto: Humas Kemenkumham Jatim

Kakanwil Kemenkumham Jatim Imam Jauhari mengungkapkan Slamet dibebaskan bersyarat bersama dengan tujuh warga binaan lainnya.

"Setelah mendapatkan pembebasan bersyarat, status pembinaannya dialihkan menjadi pembimbingan sebagai klien di Balai Pemasyarakatan,” tuturnya.

Nantinya, lanjut dia, Balai Pemasyarakatan Surabaya mengalihkan pembimbingan ke Balai Pemasyarakatan Pekalongan untuk mempermudah proses pembimbingan.

"Nanti, teman-teman Bapas Pekalongan yang akan menentukan pola dan waktu pembimbingan untuk Slamet,” ucap Imam. (mcr23/jpnn)

Napi teroris (napiter) Slamet Rudhu bakal dirikan usaha tahu dan tempe setelah mendapat pembebasan bersyarat kemarin.

Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News