Tidak Sembarangan, Satwa Dilindungi Hasil Sitaan Tak Langsung Dilepas Kembali ke Alam

Minggu, 30 Januari 2022 – 05:59 WIB
Tidak Sembarangan, Satwa Dilindungi Hasil Sitaan Tak Langsung Dilepas Kembali ke Alam - JPNN.com Jatim
Salah satu barang bukti yang diamankan Polres Lumajang terkait jual beli satwa dilindungi. Foto: Humas Polres Lumajang for jpnn.com

Ketika satwa memiliki karakter terlalu jinak, tidak akan dilepasliarkan, tetapi diberikan sejumlah alternatif berupa dititipkan ke lembaga konservasi atau indukan penangkaran.

“Satwa tersebut juga dilakukan rehabilitasi untuk menjadi liar kembali sehingga begitu dilepas bisa bertahan di alam," bebernya.

Dia mengatakan dengan kembalinya satwa ke habitat asal, populasi satwa terutama yang sedang dilindungi bisa terjaga dengan baik. Dengan begitu, keseimbangan ekosistem tidak terganggu. (mcr23/mcr13/jpnn)

Masyarakat perlu tahu tidak semua satwa dilindungi sitaan dari proses penegakan hukum tidak semuanya langsung dikembalikan ke alam liar.

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News