Penahanan 3 Hakim PN Surabaya Terkait Kasus Suap Dipindah ke Jakarta

Selasa, 05 November 2024 – 14:07 WIB
Penahanan 3 Hakim PN Surabaya Terkait Kasus Suap Dipindah ke Jakarta - JPNN.com Jatim
Salah satu hakim PN Surabaya yang menjadi tersangka kasus suap tiba di Kejaksaan Agung, Jakarta, Selasa (5/11) (ANTARA/Khaerul Izan)

Menurutnya, ketiga hakim yang terdiri dari Erintuah Damanik selaku Hakim Ketua serta Mangapul dan Heru Hanindyo yang masing-masing sebagai hakim anggota akan tiba di Kejagung pada Selasa siang.

Dia menjelaskan kedatangan ketiga hakim tersebut tidak bersama-sama ada selang waktu antara satu tersangka dengan lainnya.

"Direncanakan siang ini tiba. Waktu datanya tidak bersamaan," tuturnya. (antara/mcr12/jpnn)

Penahanan tiga hakim PN Surabaya tersangka kasus suap vonis bebas Ronald Tannur dipindahkan ke Jakarta.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News