Penahanan 3 Hakim PN Surabaya Terkait Kasus Suap Dipindah ke Jakarta
Selasa, 05 November 2024 – 14:07 WIB
Menurutnya, ketiga hakim yang terdiri dari Erintuah Damanik selaku Hakim Ketua serta Mangapul dan Heru Hanindyo yang masing-masing sebagai hakim anggota akan tiba di Kejagung pada Selasa siang.
Dia menjelaskan kedatangan ketiga hakim tersebut tidak bersama-sama ada selang waktu antara satu tersangka dengan lainnya.
"Direncanakan siang ini tiba. Waktu datanya tidak bersamaan," tuturnya. (antara/mcr12/jpnn)
Penahanan tiga hakim PN Surabaya tersangka kasus suap vonis bebas Ronald Tannur dipindahkan ke Jakarta.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News