Cara Ampuh Cegah Bau Mulut saat Puasa, Simak Tips-Tips Berikut Ini

"Mulut kering atau kurang asupan cairan ketika berpuasa menyebabkan produksi air liur yang berkurang, akibatnya mulut menjadi lebih kering, bibir pecah-pecah, gigi berlubang dan menyebabkan bau mulut," tuturnya.
Menurutnya, dalam menjaga kelembapan rongga mulut, air liur memiliki peran yang cukup penting. Selain itu, memiliki fungsi sebagai cairan pembersih mulut secara alami yang mengandung bahan antibakteri.
Masyarakat juga dianjurkan mengonsumsi buah dan sayur sebanyak tiga sampai lima porsi per hari, terutama yang banyak mengandung air seperti bayam, kale, jeruk, dan semangka.
"Jangan lupa melakukan pemeriksaan ke dokter gigi jika ada keluhan gigi sebelumnya misalnya gigi berlubang untuk segera diobati," pungkasnya. (antara/mcr12/jpnn)
Praktisi Kesehatan Masyarakat dr Ngabila Salama membagikan tips mencegah bau mulut saat puasa, simak berikut ini.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News