Stok Beras di Lumajang Dipastikan Aman Menjelang Ramadan dan Lebaran
Kamis, 22 Februari 2024 – 11:46 WIB

Pemkab Lumajang menggelar pasar murah dengan menjual komoditas beras dengan harga terjangkau di halaman Kantor Kecamatan Gucialit, Kabupaten Lumajang, Selasa (20/2). (ANTARA/HO-Diskominfo Lumajang)
Dalam upaya menanggulangi kenaikan harga beras, dalam Rakornas Pengendalian Inflasi Daerah, pemerintah pusat telah merencanakan alokasi anggaran untuk percepatan panen dengan memperbaiki infrastruktur pendukung pertanian, termasuk pemenuhan kebutuhan subsidi pupuk.
"Dalam rakornas itu pembahasan utamanya adalah terkait distribusi pupuk. Pemerintah akan mengalokasikan anggaran sekitar Rp14 triliun rupiah," ucapnya.
Hari berharap kebijakan tersebut segera dapat direalisasikan dengan cepat agar para petani di Lumajang dapat maksimal dalam menghasilkan panen. (antara/mcr12/jpnn)
Pemkab Lumajang memastikan stok beras aman untuk memenuhi kebutuhan masyarakat menjelang Ramadan dan Lebaran 2024.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News