Rumah Dijual Anak, Pasangan Lansia di Bangkalan Hidup Terlantar, Tak Bisa Jalan
Kamis, 23 November 2023 – 11:36 WIB

Dua warga lansia yang ditemukan telantar di sekitar area Stadion Gelora Bangkalan, Rabu (22/11) dan kini telah dievakuasi ke rumah singgah Pemkab Bangkalan. ANTARA/HO-Pemkab Bangkalan
"Kami tempatkan di rumah singgah dulu untuk sementara, nanti akan kami upayakan agar disewakan rumah indekos, sembari menunggu informasi dari keluarganya," tuturnya.
Pasangan lansia terlantar itu dalam kondisi sakit. Muhamad Hafid mengalami stroke sehingga mengalami kesulitan berjalan dan bicara, sedangkan Masfufah tidak bisa berjalan juga karena sakit. (antara/mcr12/jpnn)
Pasangan lansia terlantar di emperan rumah indekos area Stadion Gelora Bangkalan (SGB) akibat rumahnya dijual anak.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News