Pipa PDAM Sudah Berusia 1 Abad, Akademisi ITS: Harus Diganti
Kamis, 24 November 2022 – 14:52 WIB
![Pipa PDAM Sudah Berusia 1 Abad, Akademisi ITS: Harus Diganti - JPNN.com Jatim](https://cloud.jpnn.com/photo/jatim/news/normal/2022/11/24/akademisi-teknik-lingkungan-its-ir-eddy-setiadi-soedjono-fot-vmkw.jpg)
Akademisi Teknik Lingkungan ITS Ir Eddy Setiadi Soedjono. Foto: Ardini Pramitha/JPNN.com
Mengenai proses peremajaan jaringan pipa, Eddy berpendapat tentu PDAM Surya Sembada juga membutuhkan teknologi yang canggih agar dapat diketahui lokasinya.
"Sebagian besar pipa yang dahulunya berada di tepi jalan, kini telah berubah posisinya. Jadi, upayanya berat supaya benar-benar warga Surabaya ketika punya air minum yang memang tinggal diminum tanpa dimasak lagi," tandas Eddy. (mcr23/jpnn)
Guna menjaga kualitas air, PDAM Surya Sembada harus segera melakukan peremajaan pipa-pipa
Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News