Polisi Bakal Ramp Check Suroboyo Bus yang Menewaskan Pejalan Kaki
Kamis, 06 Februari 2025 – 22:35 WIB

Suroboyo Bus dengan nomor polisi L 7359 UB menabrak seorang pria pejalan kaki di simpang tiga Jalan Joyoboyo – Jalan Gunungsari Surabaya, Rabu (5/2) sekitar pukul 05.30 WIB. Foto: Sat Lantas Polrestabes Surabaya
Kanit Gakkum Sat Lantas Polrestabes Surabaya Iptu Suryadi menjelaskan kejadian itu bermula saat Suroboyo Bus yang dikemudikan oleh Jagad Duto Prasetyo melaju dari barat ke timur hendak belok ke kanan arah selatan.
“Namun, kurang hati-hati dan konsentrasi sehingga terjadi laka lantas dengan pejalan Kaki yang berjalan menyebrang dari arah barat ke timur,” kata Suryadi. (mcr23/jpnn)
Insiden Suroboyo Bus tabrak pejalan kaki hingga tewas, Polisi telah periksa tiga saksi dan akan ramp chek kendaraan
Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News