Kawal Putusan MK, Masyarakat Surabaya Gelar Aksi Demo di Tugu Pahlawan
Kamis, 22 Agustus 2024 – 11:06 WIB

Puluhan elemen masyarakat yang terdiri dari mahasiswa dan dosen menggelar aksi demonstrasi mengawal putusan MK tentang ambang batas partai politik mendaftarkan pasangan calon, di Tugu Pahlawan Surabaya, Kamis (22/8). Foto: Ardini Pramitha/JPNN.com
“Kita sedang dihadapkan posisi tidak menyenangkan. Kita resah dengan apa yang terjadi pada elit politik. Kita di sini timbul karena Surabaya Kota Pahlawan,” ucap Thanthowy. (mcr23/jpnn)
Masyarakat demo kawal putusan MK, ini tiga tuntutan yang dibawa
Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News