Pemkot Surabaya Siapkan Rusunami bagi Warga yang Lepas dari Status MBR

Senin, 04 Juli 2022 – 23:09 WIB
Pemkot Surabaya Siapkan Rusunami bagi Warga yang Lepas dari Status MBR - JPNN.com Jatim
Kepala DPRKPP Kota Surabaya Irvan Wahyudrajat. Foto: Ardini Pramitha/JPNN.com

Irvan menerangkan pihaknya sudah menyiapkan sembilan titik lokasi pembangunan rusunami dengan total 31 blok.

Pembangunan rusunami tersebut bakal memanfaatkan lahan aset milik Pemkot Surabaya.

"Rencananya mulai tahun depan. Ada di Tambak Wedi, Menanggal, Kedung Cowek, Bulak Banteng, Gunung Anyar, dan Medokan Ayu," tutur dia. (mcr23/jpnn)

Tahun depan, Pemkot Surabaya bakal membangun rusunami. Masyarakat bisa miliki rumah layak huni dengan cicilan dalam waktu panjang.

Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News