Inovasi Ternaknesia di Tengah Wabah PMK, Gelar Lelang Kurban dan Beli Online

Rabu, 29 Juni 2022 – 22:58 WIB
Inovasi Ternaknesia di Tengah Wabah PMK, Gelar Lelang Kurban dan Beli Online - JPNN.com Jatim
Manager Bisnis Hulu Ternaknesia, Wika Tedi Prayoga saat menunjukan E-commerce guna memudahkan pembeli untuk memilih hewan kurban. Foto: Ardini Pramitha/JPNN.com

Menurutnya, peternak bisa melelang hewan dengan kondisi sehat di kandang dan diikuti secara virtual oleh masyarakat umum. Pembeli dapat berbelanja secara live streaming atau zoom selama 10 menit.

"Hal itu memudahkan mereka melihat langsung tanpa harus berkeliling lapak-lapak kurban di jalanan. Jadi, tetap bisa memilih hewan yang diinginkan dengan melakukan penawaran untuk sapi dan kambing," ucap Wika. (mcr23/jpnn)

Beli hewan kurban tak perlu ribet, cukup lewat E-commerce bisa pilih ternak yang sesuai dengan keinginan.

Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News