Peredaran Narkoba Masih Tinggi di Mojokerto, Ning Ita Imbau Warga Jaga Anak-anak

Kamis, 14 Oktober 2021 – 12:00 WIB
Peredaran Narkoba Masih Tinggi di Mojokerto, Ning Ita Imbau Warga Jaga Anak-anak - JPNN.com Jatim
Pemusnahan barang bukti dari 86 perkara di Kota Mojokerto (Antara Jatim/HO Pemkot Mojokerto)
Pada tahun 2021 ini, Kejaksaan Negeri Kota Mojokerto juga sudah menyetorkan barang bukti yang dirampas untuk negara berupa uang sebesar Rp8.575.000.

"Kepada warga masyarakat Kota Mojokerto tetap waspada dan melakukan pengawasan terhadap keluarganya karena peredaran narkoba masih cukup tinggi," ujarnya. (antara/mcr17/jpnn)
Peredaran narkoba di Kota Mjokerto masih cukup tinggi, Wali Kota Mojokerto Ning Ita mengimbau warganya untuk menjaga anak-anak

Redaktur & Reporter : Febriansyah

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News