Suara PAN di Jawa Timur Merosot Tajam Saat Pelaksanaan PSSU, Banyak yang Kecewa
Dia menyatakan PAN Jawa Timur telah bersikap dengan penghitungan ulang, yakni semua saksi keberatan.
“Saksi tidak ada yang tanda tangan dari hasil penghitungan ulang. Kami masih optimistis kemenangan suara untuk PAN di Jawa Timur. Karena itu, kami terus berjuang untuk PAN suaranya di Jawa Timur," jelasnya.
Di tempat yang sama, saksi dari PAN menyampaikan bahwa ada salah satu dugaan kecurangan yang disaksikannya saat proses penghitungan ulang, yakni tanda tangan di surat suara berbeda-beda secara fisik.
Hingga berita ini ditulis, penghitungan surat suara ulang masih berlangsung.
Diketahui, mekanisme penghitungan PSSU menggunakan regulasi PKPU 5 tahun 2023 Penghitungan dilakukan satu hari (24 jam) plus 12 jam (perpanjangan). (mcr23/jpnn)
PAN soriti penuruan surat suara sah di Jawa Timur saat pelaksaan PSSU
Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News