Pakar Unair Sebut Gestur Berlebihan Tak Diperlukan dalam Debat Politik
Selasa, 23 Januari 2024 – 21:40 WIB

Cawapres nomor urut dua Gibran Rakabuming Raka di atas panggung Debat Keempat Cawapres Pemilu 2024. Foto: Ricardo/JPNN
Untuk mencapai komunikasi efektif di dalam debat, istilah-istilah harus dijelaskan dengan mantap kepada semua audiens dalam perdebatan. Itu ditopang dengan cara penyampaian yang benar, ide yang digagas akan tersampaikan kepada masyarakat.
"Jadi, masyarakat dapat menilai calon pemimpin yang akan mereka pilih pada 14 Februari mendatang," ucapnya. (antara/faz/jpnn)
Pakar Unair Suko Widodo pun menyoroti penggunaan istilah dalam debat politik, termasuk debat capres-cawapres.
Redaktur & Reporter : Fahmi Azis
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News