Kunjungi Madura, Sandiaga Uno Beri Pesan Khusus kepada Kader PPP
Jumat, 14 Juli 2023 – 23:24 WIB

Menparekraf Sandiaga Uno saat menghadiri dialog interaktif di DPW PPP Jatim Surabaya, Selasa (25/10). Foto: PPP Jatim.
Ketua DPP PPP Achmad Baidowi menyatakan PPP menargetkan kemenangan di semua kabupaten yang ada di Madura.
Dia menerangkan dari empat kabupaten di Madura, ditargetkan mendapatkan posisi ketua DPRD.
"Saat ini, hanya Pamekasan yang dapat ketua DPRD, sisanya wakil ketua DPRD. Jadi, target di setiap kabupaten minimal 10 kursi, khusus untuk Pamekasan saat ini 12 kursi, besok 15 kursi," ucap Achmad Baidowi. (mcr23/jpnn)
Pesan Sandiaga di hadapan kader DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Bangkalan
Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News