Malik Risaldi Belum Dipastikan Tampil Saat Persebaya Lawan Barito Putera

Jumat, 23 Agustus 2024 – 11:36 WIB
Malik Risaldi Belum Dipastikan Tampil Saat Persebaya Lawan Barito Putera - JPNN.com Jatim
Pelatih Persebaya Paul Munster (tengah) bersama pemainnya Ardi Idrus (kanan) saat konferensi pers di Stadion GBT Surabaya, Kamis (22/8/2024). ANTARA/HO-Ofisial Persebaya

"Ya, ada beberapa pemain (bagus). Setiap tim pasti punya pemain bagus, tetapi seperti yang saya katakan, kami akan melihat kekuatan dan kelemahan. Sekarang fokus penuh (Persebaya) adalah Barito," ucapnya.

Sementara itu, pemain Persebaya Ardi Idrus mengatakan semua pemain dalam kondisi bagus dan siap untuk menghadapi laga melawan Barito Putera.

"Tim dalam kondisi baik. Persiapannya sudah bagus sejak pertandingan melawan Malut. Kami juga telah memperbaiki kekurangan dari pertandingan kemarin. Sekarang, kami siap menghadapi pertandingan besok," ucap pemain asal Ternate itu. (antara/mcr12/jpnn)

Pelatih Persebaya Paul Munster belum bisa memastikan Malik Risaldi bermain memperkuat tim melawan Barito Putera.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia