BNNP Jatim Geledah Kontrakan Kurir Narkoba 14,8 Kg yang Ditangkap di Bangkalan

Senin, 03 Maret 2025 – 16:31 WIB
BNNP Jatim Geledah Kontrakan Kurir Narkoba  14,8 Kg yang Ditangkap di Bangkalan - JPNN.com Jatim
Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Jawa Timur dan Surabaya melakukan pengembangan berupa penggeladahan di rumah kontrakan milik AM, kurir narkotika yang ditangkap di daerah Pasreh Kabupaten Bangkalan, Kamis (19/2) lalu. Foto: source JPNN

Berdasarkan keterangan pelaku, AM mengaku baru sekali mengantarkan sabu dengan diberi upah Rp20 juta.

“Namun, kami menduga dia sudah terlibat dalam beberapa pengiriman sebelumnya, Pengakuan kemarin (pelaku dibayar) Rp20 juta, tetapi kami tidak tahu juga, itu dari pengakuan dia saja. Kalau barang segitu untuk Rp20 juta, ya kecil kemungkinan juga," tuturnya.

AM dijerat dengan Pasal 114 Ayat (2) dan atau Pasal 112 ayat (2) UU Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika, dengan ancaman maksimal hukuman mati atau pidana penjara seumur hidup. (mcr23/jpnn)

Kurir narkoba 14,8 kilogram ditangkap di Pasreh Bangkalan, BNNP Jatim dan Surabaya lakukan penggeledahan di rumah kontrakan pelaku cari barang bukti lain

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News