Program MBG Dukung Gizi & Ekonomi Lokal, Setiap Dapur Serap 50 Tenaga Kerja

Jumat, 21 Maret 2025 – 21:05 WIB
Program MBG Dukung Gizi & Ekonomi Lokal, Setiap Dapur Serap 50 Tenaga Kerja - JPNN.com Jatim
Sosialisasi MBG di Tulungagung menekankan dampak bagi kesehatan dan ekonomi warga. Foto: Source for JPNN

"Setiap SPPG dipimpin oleh Sarjana Penggerak Pembangunan Indonesia (SPPI) bersama satu akuntan dan satu ahli gizi. Seluruh tenaga kerja, sebanyak 44 orang, wajib berasal dari wilayah SPPG untuk mendukung ekonomi lokal," katanya.

Dia menyoroti masalah gizi yang dihadapi masyarakat, baik gizi berlebih yang bisa memicu obesitas, maupun kekurangan gizi yang menyebabkan stunting.

"Masyarakat perlu sadar pentingnya pola makan sehat dan seimbang untuk mencegah stunting dan obesitas. Program ini menjadi solusi untuk memenuhi kebutuhan gizi secara merata dan tepat sasaran," pungkasnya. (mcr12/jpnn)

Program MBG disosialisasikan di Tulungagung. Selain penuhi gizi masyarakat, program ini dorong ekonomi lokal dan siapkan generasi emas.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News