TPU Keputih Hampir Penuh, Kini Hanya Bisa Menampung 32 Ribu Jenazah

Jumat, 07 Maret 2025 – 14:09 WIB
TPU Keputih Hampir Penuh, Kini Hanya Bisa Menampung 32 Ribu Jenazah - JPNN.com Jatim
Pemakam jenazah di TPU Keputih Surabaya. Foto: Diskominfo Surabaya

Selain itu, Pemkot juga mengusulkan pembebasan lahan di area tengah antara Makam Lama dan Makam Baru.

“Kami telah mengajukan sekitar 3.000 meter persegi ke Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BRKPP) untuk menghubungkan dua area tersebut. Namun, proses ini masih dalam antrean prioritas,” tuturnya.

Untuk mendukung rencana ini, Pemkot Surabaya telah mengalokasikan anggaran sebesar Rp13 miliar pada tahun 2024. Dana tersebut akan digunakan untuk operasional 13 makam yang ada serta satu krematorium, termasuk biaya pemeliharaan, gaji petugas, dan kebutuhan lainnya. (mcr12/jpnn)

Pemkot Surabaya berencana memperluas lahan pemakaman di Waru Gunung dan Sumberrejo.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia