Satpol PP Surabaya Petakan Lokasi Tawuran hingga Pengemis Musiman Saat Ramadan 2025
Sabtu, 01 Maret 2025 – 16:09 WIB

Satpol PP Kota Surabaya saat melakukan patroli jangkau pengemis musiman di pemakaman. Foto: Diskominfo Surabaya.
Dalam pelaksanaanya, Satpol PP Surabaya juga berkolaborasi dengan TNI/Polri. Karena itu, dia mengimbau kepada para orang tua untuk memperhatikan dan mengawasi aktivitas anak-anaknya selama Bulan Ramadan.
“Jika ditemukan adanya tawuran, perang sarung, hingga kedapatan membawa senjata tajam maka kami serahkan kepada kepolisian sehingga orang tua harus mengawasi aktivitas anak-anaknya, khususnya pada malam hari setelah pukul 21.00 WIB,” pungkasnya. (mcr23/jpnn)
Satpol PP Surabaya masifkan patroli cegah tawuran hingga pengemis musiman saat Ramadan 2025
Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News