Sejarah Singkat Gedung Setan yang Atapnya Ambrol Karena Lapuk

Kamis, 19 Desember 2024 – 09:34 WIB
Sejarah Singkat Gedung Setan yang Atapnya Ambrol Karena Lapuk    - JPNN.com Jatim
Sejarah Singkat Gedung Setan yang Atapnya Ambrol Karena Lapuk. Foto: source JPNN

Selain itu, warga sekitar juga menyebut gedung ini berdiri di atas lahan bekas area pemakaman.

Bagaimana tindak lanjut dari insiden tersebut?

Camat Sawahan Amiril Hidayat mengatakan penanganan atau perbaikan gedung ini masih belum dapat dipastikan karena bangunan tersebut bukanlah aset Pemkot Surabaya.

“Itu yang nanti kami komunikasikan dengan Pemkot Surabaya. Karena ini bukan aset pemkot, ini milik pribadi. Secara hukum pribadi yang akan memperbaiki. Pemkot membantu dari sisi evakuasi hingga beberapa hari ke depan,” kata Amiril. (mcr23/jpnn)

Atap Gedung Setan ambrol, begini sejarah singkat hingga ditinggali 60 warga

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News