4 Truk Penambang Pasir Terjebak Banjir Lahar Gunung Semeru, Begini Nasib Sopir
Senin, 04 Maret 2024 – 11:36 WIB
"Terjadi satu kali gempa getaran banjir dengan amplitudo 35 mm dan lama gempa 10.819 detik atau tiga jam lebih," katanya.
Derasnya curah hujan di kawasan Gunung Semeru menyebabkan debit air sungai yang dilalui aliran lahar dingin meningkat. Masyarakat diminta lebih waspada dan berhati-hati. (antara/mcr12/jpnn)
Sebanyak empat truk terjebak banjir lahar dingin Gunung Semeru, nasib keempat sopir seperti ini.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News