Kontrak Kinerja Pejabat Pemkot Surabaya Bakal Dievaluasi 3 Bulan Sekali

Jumat, 12 Januari 2024 – 23:47 WIB
Kontrak Kinerja Pejabat Pemkot Surabaya Bakal Dievaluasi 3 Bulan Sekali - JPNN.com Jatim
ASN Kota Surabaya lakukan penandatangannya kontrak kinerja. Foto: Diskominfo Surabaya

Dia mencontohkan kepada seluruh jajarannya. Saat ini, ada sosok orang yang layak ditiru keberaniannya, yaitu Kepala UPTD Parkir Tepi Jalan Umum, Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Surabaya, Jeane Mariane Taroreh. Jeane diakui olehnya berani dalam menegakkan parkir liar untuk kepentingan umat.

“Bu Jeane ini harus dijadikan contoh, bahkan kadisnya pun bisa menjadikan contoh anak buahnya, saya pun juga bisa mencontoh anak buahnya. Siapapun yang melakukan kebaikan untuk kepentingan umat di Surabaya, harus menjadi contoh kita semuanya,” tuturnya.

Wali Kota Surabaya yang akrab disapa Cak Eri Cahyadi itu berharap kepada jajarannya, bisa menjalankan tugas untuk kebaikan dan kepentingan masyarakat di Kota Pahlawan.

“Selagi melihat ketidak benaran di depan mata kita, maka jangan pernah surut melangkah. Jalani saja, karena masyarakat Surabaya akan bersama kami,” tandas Eri. (mcr23/jpnn)

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi minta seluruh jajaranya bekerja sesuai dengan kontrak kinerjanya

Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News