Pemkab Trenggalek Genjot PAD Sektor Pariwisata, Besarannya Ganjil, Ternyata

Kamis, 30 November 2023 – 15:03 WIB
Pemkab Trenggalek Genjot PAD Sektor Pariwisata, Besarannya Ganjil, Ternyata - JPNN.com Jatim
Wisatawan menikmati pemandangan pantai sembari bermain air di Pantai Mutiara, Trenggalek (ANTARA/HO - foto warga)

Jelang akhir tahun sekitar Oktober hingga Desember 2022, Trenggalek dilanda bencana cukup besar. Pihaknya berharap libur natal dan tahun baru (nataru) bisa meningkatkan pendapatan asli daerah.

“Namun, kondisi tahun ini berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Beberapa tahun lalu, saat normal sekitar enam ribu pengunjung bisa memadati area Pantai Prigi. Kemarin hanya dua ribuan orang. Belum wisata yang lain,” bebernya..

Untuk itu, pihaknya berharap tahun ini menjadi momentum kebangkitan perekonomian sektor pariwisata. Pasalnya, tak sedikit warga Bumi Menak Sopal yang perekonomiannya bergantung pada sektor pariwisata, seperti pelaku kuliner, jasa penginapan dan sektor usaha lainnya yang berkaitan dengan kepariwisataan.

“Ketika pariwisata berkembang, otomatis juga berdampak pada sektor perekonomian warga karena banyak pelaku-pelaku usaha yang bergerak di sektor pariwisata,” pungkasnya. (antara/mcr12/jpnn)

Pemkab Trenggalek genjot PAD sektor pariwisata sebesar Rp7,7 miliar. Jumlah yang tidak genap dipengaruhi faktor bencana alam.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News