Pakar IT Untag Surabaya Beber Pentingnya Etika Teknologi Siber, Simak!

Senin, 11 September 2023 – 09:34 WIB
Pakar IT Untag Surabaya Beber Pentingnya Etika Teknologi Siber, Simak! - JPNN.com Jatim
Kepala Program Studi Sistem dan Teknologi Informasi (Sistekin) Untag Surabaya Supangat M.Kom., ITIL., COBIT., CLA. Foto: Dok. Pribadi Supangat.

Berkembangnya teknologi siber juga akan membawa dampak positif, salah satunya meningkatnya harga informasi dan pendidikan. Kemudian akan mempercepat komunikasi dalam sebuah pekerjaan.

Terakhir mengurangi biaya yang dibutuhkan untuk sebuah bisnis dan industri.

"Negatifnya, yang pertama bisa kita lihat kejahatan siber dalam penggunaan teknologi itu dapat menyebabkan kerugian besar. Kedua, ketergantungan pada teknologi dan ketiga akan menimbulkan masalah keamanan," bebernya.

Maka dari itu, masyarakat harus paham terhadap penanggulangan kejahatan siber yang kerap dilakukan dengan pelatihan siber yang tepat.

Kemudian perlu adanya regulasi yang lebih ketat terkait dengan penggunaan teknologi yang melindungi masyarakat. (mcr12/jpnn)

Pakar IT Untag Surabaya Supangat mengingatkan pentingnya etika teknologi dalam dunia siber, seperti ini.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News