Pemkab Sumenep Sediakan Layanan Mudik Gratis, Catat Rute dan Jadwalnya

“Pendaftarannya bisa dilakukan secara online melalui link yang disediakan. Tentu saja dengan melengkapi beberapa persyaratan,” jelasnya.
Untuk masyarakat pulau, seperti penduduk Raas, Masalembu, Sapeken, dan Kangean ada layanan yang sama.
Bagi warga Pulau Raas yang ada di Situbondo, bisa mengikuti layanan mudik gratis yang dengan pemberangkatan melalui jalur laut.
“Kalau yang berangkat dari Pelabuhan Kalianget, ditanggung oleh Pemerintah Kabupaten Sumenep,” jelas Jakfar.
Dengan anggaran kurang lebih Rp 544 juta, diperkirakan Pemerintah Kabupaten Sumenep dapat menyasar sekitar 8.500 penumpang dalam mudik gratis tahun ini. (mcr12/jpnn)
Pemkab Sumenep menyediakan mudik gratis jalur darat dan laut dengan rute Jakarta-Sumenep dan Surabaya-Sumenep.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News