Tarif Air PDAM di Surabaya Bakal Naik, Sebegini Besarannya

Rabu, 23 November 2022 – 10:38 WIB
Tarif Air PDAM di Surabaya Bakal Naik, Sebegini Besarannya - JPNN.com Jatim
Direktur Utama PDAM Surya Sembada Arief Wisnu. Foto: Ardini Pramitha/JPNN.com

“Kami diminta menghitung ulang tarifnya yang berkeadilan. Angkanya berapa nanti kami sampaikan lagi ke wali kota, mungkin 1-2 hari ini diharapkan beliau sudah memutuskan,” katanya.

Dia menjelaskan untuk kepastian berlakunya tarif baru ini menunggu keputusan dari Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi.

“Keputusan akhir siapa yang disubsidi dan berapa besar subsidi itu menjadi hak sepenuhnya Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi. Kapan ditetapkan itu juga hak beliau karena batas akhir penetapan adalah akhir bulan November 2022,” tandas Arief. (mcr23/jpnn)

PDAM Surya Sembada bakal melakukan penyesuaian tarif air dari Rp600 menjadi Rp2.659 per meter kubik.

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News