Rektor Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesatuan Saat Penutupan PKKMB Untag Surabaya

Rabu, 24 Agustus 2022 – 20:51 WIB
Rektor Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesatuan Saat Penutupan PKKMB Untag Surabaya - JPNN.com Jatim
Penutupan PKKMB Untag Surabaya. Foto: Arry Saputra/JPNN.com.

Dia mencontohkan kurikulum tersebut seperti di Prodi Ilmu Komunikasi untuk penilaian capaian pembelajaran mahasiswa tidak hanya didasarkan pada kelas melainkan di luar kelas.

"Tidak hanya melihat proses pembelajaran mahasiswa, tetapi outcomenya seperti apa karena kami targetkan pada 2023 kurikulum akreditasi internasional," katanya.

Target itu tak lepas dari Untag Surabaya yang menerapkan MBKM dari tahun lalu, di mana Kemendikbud Ristek menekankan mahasiswa tak hanya mencari ilmu di satu kampus atau satu prodi saja melainkan bisa lintas prodi dan kampus.

"Kami juga mendampingi mahasiswa hingga mereka terampil," ucapnya.

Selama pendampingan mahasiswa menggunakan dana hibah MBKM dari Kemendikbud Ristek senilai Rp 15 miliar.

"Dana ini akan digunakan untuk membentuk mahasiswa kompeten," jelasnya. (mcr12/jpnn)

Rektor Untag Surabaya memberikan pesan kepada ribuan mahasiswa baru terkait persatuan dan kesatuan dalam penutupan PKKMB.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News