Begini Kualitas Udara di Surabaya Tahun 2022, Simak Baik-baik

Sabtu, 25 Juni 2022 – 16:55 WIB
Begini Kualitas Udara di Surabaya Tahun 2022, Simak Baik-baik - JPNN.com Jatim
Jalan Merr Surabaya. Foto: Diskominfo Surabaya

Lalu dalam kategori sedang di angka 146 dan tidak sehat di angka satu. Artinya, selama kurun satu tahun, kualitas udara di Surabaya cukup bagus.

Oleh karena itu, Hebi menyatakan pada tahun 2021, Surabaya berhasil meraih penghargaan ASEAN Environmentally Sustainable City (ESC) kategori Udara Terbersih di Kota Besar.

Lewat penghargaan itu, Surabaya diakui sebagai kota yang memiliki udara terbersih se-ASEAN atau Asia Tenggara.

"Kami mendapatkan penghargaan udara terbersih dari ASEAN karena ruang terbuka hijau (RTH) yang terus bertambah dan kondisi udara makin baik," tandas Hebi. (mcr23/jpnn)

DLH Lakukan monitoring IKU, hasilnya berada dalam klasifikasi baik

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News