Seorang Polisi di Jember Babak Belur Dikeroyok Warga, Ini Penyebabnya

Jumat, 22 April 2022 – 10:38 WIB
Seorang Polisi di Jember Babak Belur Dikeroyok Warga, Ini Penyebabnya - JPNN.com Jatim
Ilustrasi pengeroyokan. Ilustrator: dokumen JPNN.com

Meski dikeroyok, lanjut dia, polisi tersebut berhasil membawa anak korban tabrakan itu ke RSUD Balung, sementara dirinya mengalami luka pada bagian wajah dan bengkok pada bagian hidung.

Di sisi lain, lima warga yang melakukan pemukulan ditangkap polisi.

Dika menduga para warga tersebut tidak mengetahui identitas korban yang mereka pukuli.

Adapun polisi DH itu tidak akan melanjutkan proses hukum dan akan diselesaikan secara kekeluargaan. (mcr26/jpnn)

Seorang polisi di Jember menjadi sasaran amukan warga setempat. Berikut penyebabnya

Redaktur : Fahmi Azis
Reporter : Ridho Abdullah Akbar

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News