Harapan Bu Khofifah: Pemberangkatan Umrah di Jatim Bisa Tingkatkan Perekonomian

Selasa, 15 Maret 2022 – 23:02 WIB
Harapan Bu Khofifah: Pemberangkatan Umrah di Jatim Bisa Tingkatkan Perekonomian - JPNN.com Jatim
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa saat bercengkrama dengan jemaah umrah yang bakal berangkat ke Tanah Suci, Selasa (15/3). Foto: Humas Pemprov Jatim

“Baik menjelang maupun saat bulan ramadan minat umrah tinggi sekali, apalagi dua tahun ini tertunda karena pandemi Covid-19,” kata Khofifah.

Mengenai penyelenggaran ibadah haji, Khofifah akan menunggu keputusan dari Pemerintah Pusat yang juga menunggu kepastian dari Pemerintah Arab Saudi. (mcr23/jpnn)

Khofifah berharap pembukaan penerbangan internasional di Bandara Juanda bisa tingkatkan ekonomi di Jatim

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News