Kemenhan Kerja Sama dengan Unair, Prabowo: Teknologi dan Sains Punya Peran Penting

Selasa, 07 September 2021 – 19:46 WIB
Kemenhan Kerja Sama dengan Unair, Prabowo: Teknologi dan Sains Punya Peran Penting - JPNN.com Jatim
Penandatanganan sejumlah kerja sama antara Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dengan Rektor Universitas Airlangga Surabaya Prof. Mohammad Nasih di kampus setempat, Senin (6/9/2021). (ANTARA Jatim/HO-Humas Unair/WI)
Oleh karena itu, Menhan Prabowo berkolaborasi dengan kampus-kampus terbaik di Indonesia.

"Universitas merupakan pusat dari insan-insan mumpuni. Jadi kalau kita mau sungguh-sungguh merdeka dan berdiri di atas kaki sendiri, kita butuh otak-otak terbaik, kita butuh putra-putri terbaik (Universitas) Airlangga," papar Prabowo.

Mengenai kerja sama tersebut, Rektor Unair Prof. Mohammad Nasih menyebut kalau Kemenhan sudah menjadi mitra kampus Unair selama ini.

"Tiap tahun, kerja sama dengan Kemenhan selalu efekti. Dokter spesialis dari Kemenhan selalu ada yang kuliah di Unair," tuturnya.

Kementerian Pertahanan menjalani kerja sama dengan Universitas Airlangga (Unair) Surabaya terutama terkait pendidikan. Prabowo sebut teknologi dan sains penting
Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News