Targetkan Kampung Blekok Masuk 10 Besar ADWI, Pemkab Situbondo Minta Bantu Organisasi ini

Senin, 06 September 2021 – 20:08 WIB
Targetkan Kampung Blekok Masuk 10 Besar ADWI, Pemkab Situbondo Minta Bantu Organisasi ini - JPNN.com Jatim
Ekowisata Kampung Blekok di Kabupaten Situbondo ditargetkan masuk 10 besar ADWI 2021. Pemkab Situbondo minta bantu organisasi perangkat desa. (ANTARA/Novi H)

jatim.jpnn.com, SITUBONDO - Ekowisata kampung Blekok di Kabupaten Situbondo masuk masuk 50 besar Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2021 yang digelar Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.

Untuk itu, kampung yang dikelilingi hamparan hutan bakau tersebut oleh pemerintah setempat mulai dibenahi.

Bupati Situbondo Karna Suswandi mengungkapkan pembenahan tersebut harus melibatkan seluruh organisasi perangkat daerah (OPD).

"Pembenahan ini tidak bisa hanya menjadi pekerjaan Dinas Lingkungan Hidup dan Dinas Pariwisata saja, semua OPD harus terlibat," jelasnya.

Ekowisata Kampung Blekok di Kabupaten Situbondo ditargetkan masuk 10 besar ADWI 2021. Pemkab Situbondo minta bantu organisasi ini..
Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News