Wilayah Tapal Kuda Jadi Titik Fokus Pemutusan Rantai Pandemi Covid-19 di Jatim

Jumat, 03 September 2021 – 07:59 WIB
Wilayah Tapal Kuda Jadi Titik Fokus Pemutusan Rantai Pandemi Covid-19 di Jatim - JPNN.com Jatim
Rapat evaluasi PPKM untuk wilayah Tapal Kuda yang berlangsung di Jember, Jawa Timur, kamarin (1/9). Wilayah tapal kuda jatim akan menjadi salah satu titik fokus pemutusan rantai pandemi Covid-19. (ANTARA Jatim/HO-Pendam V/Brawijaya)
Peningkatan tersebut,.kata Suharyanto, demi bisa mengendalikan pandemi Covid-19 di daerah tersebut.

“Percepatan vaksinasi harus segera dilaksanakan,” tegasnya.

        

Sepadan dengan itu, Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengimbau para kepala daerah agar tidak lengah.

Memang beberapa daerah sudah penurunan level PPKM, namun menurut Khofifah, penurunan tersebut tidak menutup kemungkinan adanya lonjakan kasus.

        

Wilayah tapal kuda jatim akan menjadi salah satu titik fokus pemutusan rantai pandemi Covid-19
Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News