Soal Kebocoran Data di PeduliLindungi, Kemenkes Pastikan Sistem Keamanannya Tinggi

Selasa, 31 Agustus 2021 – 23:48 WIB
Soal Kebocoran Data di PeduliLindungi, Kemenkes Pastikan Sistem Keamanannya Tinggi - JPNN.com Jatim
Aplikasi PeduliLindungi punya keamanan super. Kemenkes megatakan tak ada kebocoran data. Foto: ANTARA /Zabur Karuru
Dia mengatakan BSSN memiliki peran dalam melakukan identifikasi, deteksi, proteksi dan penanggulangan e-commerce di Indonesia.

"Lembaga pemerintah ini sudah berdiri sejak 2017. Tugasnya tugas menjaga keamanan siber secara efektif dan efisien," terangnya

Anas menambahkan PeduliLindungi ditetapkan pemerintah sebagai platform tunggal untuk menanggulangi risiko penularan Covid-19.

"Aplikasi ini tengah diuji coba pada enam sektor kegiatan masyarakat," tuturnya.

Persoalan kebocoran data pribadi yang banyak ditakutkan di platform PeduliLindungi, pemerintah pastikan aplikasi tersebut aman.
Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News