Resmikan Basecamp Pemenangan, Eri-Armuji Ajak Masyarakat Tak Pilih Kotak Kosong

Senin, 23 September 2024 – 19:47 WIB
Resmikan Basecamp Pemenangan, Eri-Armuji Ajak Masyarakat Tak Pilih Kotak Kosong - JPNN.com Jatim
Calon wali kota dan wakil wali kota Surabaya Eri Cahyadi dan Armuji meminta masyarakat agar memilih pemimpin yang sudah jelas program, visi dan misinya dalam membangun Kota Pahlawan. Foto: Ardini Pramitha/JPNN.com

“Banyak hal yang dilanjutkan (program), saluran di Gunung Sari, Wiyung, Rutilahu, BPJS Ketenagakerjaan orang-orang yang kecelakaan. Target kamu di 2027-2028 semua warga KTP baik sakit/kecelakaan bisa dicover  APBD,” pungkas Eri. (mcr23/jpnn)

Eri-Armuji ajak masyarakat untuk tak pilih kotak kosong di Pilkada 2024, agar program-program untuk masyarakat bisa dilanjutkan

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News