Terpilih Anggota Legislatif Surabaya, Ahmad Nurjayanto Perjuangkan 3 Hal Ini

Jumat, 12 Juli 2024 – 10:35 WIB
Terpilih Anggota Legislatif Surabaya, Ahmad Nurjayanto Perjuangkan 3 Hal Ini - JPNN.com Jatim
Politisi Partai Golkar Ahmad Nurjanyanto (kiri) terpilih menjadi anggota legislatif Surabaya periode 2024-2029. Foto: source JPNN

"Banyak intervensi seperti pelatihan dan lain sebagainya. Sayangnya, hanya sampai berhenti di situ tidak ada follow up setelah itu. Ini masih menjadi kendala," ujarnya.

Oleh karena itu, dirinya memastikan akan berjuang penuh untuk memberikan sumbangsihnya melalui kerja-kerja kerakyatan.

"Ini menjadi amanah bagi saya, semoga kiprah dan perjuangan saya di DPRD nanti menjadi jalan pengabdian saya kepada masyarakat," kata Ahmad.

Pada pemilu tahun ini menempatkan Partai Golkar Kota Surabaya di posisi keempat dengan suara 136.814 suara, di bawah PDI Perjuangan 336.698 suara, Gerindra 241.231 suara, dan PKB 159.362 suara

Pelantikan Anggota DPRD Surabaya periode 2024-2029 akan dilaksanakan pada 24 Agustus mendatang. (mcr23/jpnn)

Politikus Partai Golkar Ahmad Nurjanyanto bakal menduduki kursi legislatif, perjuangkan pendidikan, pembangunan, dan kepemudaan.

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News