Karna Suswandi & Nyai Khoirani Daftar Pencalonan Kepala Daerah ke PPP Naik Becak
Sabtu, 11 Mei 2024 – 21:30 WIB

Bupati Situbondo Karna Suswandi didampingi Wabup Nyai Khoirani memberikan keterangan kepada wartawan setelah mengisi formulir di panitia penjaringan DPC PPP Situbondo, Jatim, Sabtu (11/5/2024). ANTARA/Novi Husdinariyanto
DPC PPP membuka pendaftaran bakal calon bupati/wakil bupati pada Pilkada 2024 mulai Sabtu hingga 22 Mei 2024.
Pekan lalu, Bupati Situbondo Karna Suswandi bersama dengan Wakil Bupati Nyai Khoirani mendapatkan dukungan dari Partai Golkar. Pasangan itu juga mendapat dukungan dari Demokrat dan Hanura serta partai non-parlemen, yakni PAN dan Gelora. (antara/mcr12/jpnn)
Bupati dan Wabup Situbondo Karna Suswandi dan Nyai Khoirani kembali mendaftarkan sebagai bakal calon bupati dan calon wakil bupati ke PPP.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News