Polisi Selidiki Kasus Dokter Lecehkan Pasien di Malang, Dalami Dugaan Korban Lain
Sabtu, 19 April 2025 – 19:07 WIB

Arsip Foto : Korban dugaan pelecehan seksual berinisial QAR melaporkan terduga pelaku yang merupakan seorang dokter ke Polresta Malang Kota, Jawa Timur, Jumat (18/4). ANTARA/Ananto Pradana.
Diberitakan sebelumnya, kasus ini mencuat setelah korban QAR melaporkan tindakan tidak pantas yang dilakukan oleh AY pada 27 September 2022, saat dia tengah dirawat di ruang VIP salah satu rumah sakit swasta di Kota Malang.
AY juga diduga mengirimkan pesan WhatsApp beruntun yang mengganggu korban usai kejadian. Laporan terhadap AY baru dibuat pada Jumat (18/4), setelah korban mengalami tekanan psikologis cukup berat. (antara/mcr12/jpnn)
Polisi selidiki dugaan pelecehan seksual oleh oknum dokter RS swasta di Malang. Korban melapor, penyidik telusuri kemungkinan adanya korban lain.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News