9 Komplotan Pelaku Curanmor 41 TKP Diringkus, Modus Lakukan Stut Motor

Rabu, 05 Maret 2025 – 22:45 WIB
9 Komplotan Pelaku Curanmor 41 TKP Diringkus, Modus Lakukan Stut Motor - JPNN.com Jatim
Sembilan pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang masih satu komplotan diringkus Polsek Rungkut Surabaya. Foto: source JPNN

Sementara itu, ketua kelompok curanmor Sableh mengaku menjual motornya di kisaran harga Rp2-3 juta per unit. Dia juga yang mengajak delapan kawan satu kampungnya itu untuk menjadi pelaku curanmor.

“Saya yang punya inisiatif (mencuri motor). Lalu ngajak teman-teman rumah satu kampung (untuk) curi kendaraan yang enggak dikunci," ungkap Sableh. (mcr23/jpnn)

Polsek Rungkut meringkus sembilan komplotan curanmor 41 TKP di Surabaya yang menggunakan modus stut motor.

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News