7 Orang Bakal Dilaporkan Terkait Kasus Jual Barang Sitaan Satpol PP, Siapa Saja?

Sabtu, 30 Juli 2022 – 20:02 WIB
7 Orang Bakal Dilaporkan Terkait Kasus Jual Barang Sitaan Satpol PP, Siapa Saja? - JPNN.com Jatim
Petinggi Satpol PP Surabaya berencana melaporkan pihak yang terlibat dalam kasus korupsi jual barang hasil penertiban. Ilustrasi Foto: dok. JPNN.com

“Anggota satpol PP yang kami laporkan lebih dari dua orang,” ucap dia.

Sebelumnya, Saleh mengatakan bahwa ada nama-nama lain yang ikut tersandung dalam kasus ini.

Maka dari itu, pihaknya meminta Kejaksaan Negeri Surabaya atau Kejaksaan Tinggi Jatim untuk mengusut tuntas kasus ini.

“Dengan catatan, jangan mengaburkan kasus ini menjadi kasus klien saya saja. Siapa pun, atasan, bawahan, pihak ketiga, elit politik, dan semacamnya yang masuk disitu harus dipertanggungjawabkan secara hukum,” kata Saleh (mcr23/jpnn)

Kuasa hukum petingggi Satpol PP yang menjadi tersangka atas kasus penjualan barang sitaan akan melaporkan tujuh orang, siapa saja mereka?

Redaktur : Arry Dwi Saputra
Reporter : Ardini Pramitha

Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News