Polisi di Malang Sita 130 Motor yang Digunakan Balap Liar Saat Ramadan

Selasa, 04 Maret 2025 – 11:36 WIB
Polisi di Malang Sita 130 Motor yang Digunakan Balap Liar Saat Ramadan - JPNN.com Jatim
Dua petugas Satuan Lalu Lintas Polresta Malang Kota, Jawa Timur, memeriksa sejumlah unit kendaraan roda dua yang telah disita di mapolresta setempat karena terindikasi digunakan untuk balap liar, Senin (3/3). ANTARA/HO-Polresta Malang Kota

"Kami belum mengetahui ada indikasi atau tidak, tapi sementara tidak ada soal itu. Kalau nanti ada, maka menindaklanjuti dengan rekan Reskrim," ucapnya.

Satuan Lalu Lintas Polresta Malang Kota telah mengantongi lokasi rawan balap liar selain di Jalan Ciliwung, yakni di Jalan Soekarno-Hatta dan wilayah di sekitar GOR Ken Arok, Kecamatan Kedungkandang.

"Kami melakukan operasi penindakan aksi balap liar ini terus. Biasanya di awal puasa, memasuki masa liburan, dan sahur balap liar muncul," katanya. (antara/mcr12/jpnn)

Ratusan motor di Malang disita polisi karena terindikasi digunakan balap liar saat awal Ramadan.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News