Ada Kejanggalan Putusan Hakim, Rieke Diah Pitaloka Tulis Petisi Justice for Dini Sera
Senin, 29 Juli 2024 – 10:35 WIB

Petisi dari Anggota DPR RI Rieke Diah Pitaloka mendukung Dini Sera Afrianti. Foto: Source for JPNN
"Mengajak seluruh elemen masyarakat, kelompok masyarakat sipil, akademisi, praktisi dan penggiat keadilan untuk mengawal #JusticeForDini dengan terlibat mengisi petisi," katanya.
Bagi masyarakat yang ingin ikut menandatangani petisi tersebut bisa mengunjungi laman berikut ini: https://www.change.org/p/justicefordinisera?signed=true (mcr12/jpnn)
Anggota DPR RI Rieke Diah Pitaloka membuat petisi Justice for Dini Sera karena menduga ada kejanggalan dalam vonis bebas Gregorius Ronald Tannur.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News