Timbul Prihanjoko Jabat Bupati Probolinggo Selama Dua Pekan
Rabu, 06 September 2023 – 20:20 WIB

Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa melantik Timbul Prihanjoko sebagai Bupati Probolinggo di Gedung Negara Grahadi Surabaya, Rabu (6/9). Foto: Humas Pemprov Jatim.
Menurut Timbul, pembahasan Perubahan APBD tahun 2023 maupun RAPBD tahun 2024 di Pemerintah Kabupaten Probolinggo sudah selesai.
"Kalau dalam masa jabatan yang singkat ini, saya akan melanjutkan program-program yang sudah direncanakan sebelumnya," ucap Timbul. (mcr12/jpnn)
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa melantik Timbul Prihanjoko sebagai Bupati Probolinggo menggantikan Puput Tantriana Sari yang terjerat kasus korupsi.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News