Seknas Jokowi Bawa 5 Isu Penting dalam FGD di Jember
Sabtu, 06 Agustus 2022 – 17:10 WIB

Seknas Jokowi membawa lima isu penting dalam FGD di Jember mengawal penyusunan RPJP. Foto: Dok. Pribadi Beny untuk JPNN.
Para peserta nantinya berasal dari jajaran birokrasi, akademisi, tokoh-tokoh, dan para penggerak masyarakat sipil.
Hasil FGD tingkat provinsi akan dirangkum tim perumus Dewan Pemimpin Nasional Seknas Jokowi. Kemudian, rumusan akan diumumkan ke publik dan diserahkan Presiden.
“Penyerahannya nanti dalam sebuah rapat akbar Seknas Jokowi yang direncanakan berlangsung di Jombang, September mendatang," pungkasnya. (mcr12/jpnn)
Seknas Jokowi membawa lima isu penting dalam FGD di Jember untuk mengawal penyusunan RPJP.
Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News