Bangunan SD di Pamekasan Disegel Warga, Tak Terima Karena Ini

Senin, 25 Juli 2022 – 19:31 WIB
Bangunan SD di Pamekasan Disegel Warga, Tak Terima Karena Ini - JPNN.com Jatim
Pemilik lahan yang ditempati SDN Rekkerek IV, Pamekasan, Jawa Timur, berfoto di dekat pintu sekolah yang disegel. (Zali)

Sejak 2004 kasus itu sebetulnya sudah dikomunikasikan antara pemilik tanah dengan Pemkab Pamekasan.

Zali sempat bertemu dengan Bupati Pamekasan Kholilurrahman dan menjelaskan tentang kepemilikan lahan miliknya yang ditempati SDN Rekkkerek IV.

Bupati kemudian menginstruksikan kepada aparat desa agar dilakukan tukar guling dengan tanah kas desa.

"Lalu pada tahun 2009 kami melakukan penandatanganan," kata Zali.

Hingga akhirnya Zali menyegel sekolah itu pada 14 Juli 2022 lantaran tidak ada kelanjutan dari pihak pemerintah setempat. (antara/mcr12/jpnn)

SDN Rekkkerek IV Pamekasan disegel oleh warga lantaran sekolah tersebut berdiri di atas tanah sengketa miliknya. Akibatnya KBM terganggu.

Redaktur & Reporter : Arry Dwi Saputra

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News