Panas, BPBD Minta Warga Tulungagung Sebaiknya Kurangi Aktivitas di Luar Rumah

Jumat, 22 Oktober 2021 – 06:16 WIB
Panas, BPBD Minta Warga Tulungagung Sebaiknya Kurangi Aktivitas di Luar Rumah - JPNN.com Jatim
Panas, seorang pria minum air putih untuk menggantikan cairan tubuh yang hilang melalui keringat (ANTARA/HO - Joko Purnomo)

Mateo, salah satu warga Italia yang bermukim di Tulungagung mengaku panas matahari membuat dirinya malas untuk beraktivitas di luar rumah. 

"Suhunya panas sekali, jadi malas untuk keluar rumah. Tadi suhunya bahkan sampai 35 derajat," tandasnya. (antara/mcr17/jpnn)

Warga Tulungagung diminta untuk mewaspadai fenomena cuaca ekstrem yang ditandai dengan suhu panas pada siang hari. BPBD sarankan kurangi aktivitas di luar

Redaktur & Reporter : Febriansyah

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News