Berikut Kiat IKM agar Bertahan di Tengah Pandemi

Rabu, 22 September 2021 – 19:55 WIB
Berikut Kiat IKM agar Bertahan di Tengah Pandemi - JPNN.com Jatim
Ilustrasi - Pengunjung melihat-lihat barang yang dipajang pada pameran K-UKM Expo di Grand City Mall, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (15/9/2021). ANTARA FOTO/Didik Suhartono/aww.

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Kondisi perekonomian di masa pandemi di beberapa sektor mengalami kelumpuhan. Salah satu yang terdampak adalah Industri UKM (Usaha Kecil Menengah).

Aktivitas ekonomi yang dulu dilaksanakan di lapangan, kini harus dihabiskan lebih banyak di rumah via online. Namun, hal itu kemudian menggeser ekosistem.

Dari situlah IKM dituntut untuk bertahan dan beradaptasi agar tetap aktif.

CMO Ninja Xpress Andi Djoewarsa, Rabu, mengatakan Stay at home economy ditandai dengan pergeseran perilaku masyarakat dalam bertransaksi yang serba daring.

Kondisi perekonomian di masa pandemi di beberapa sektor mengalami kelumpuhan. Salah satu yang terdampak adalah Industri UKM (Usaha Kecil Menengah).
Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News