Bozem di Surabaya Mesti Dikeruk Pula Sebelum Musim Hujan Tiba
Minggu, 05 September 2021 – 12:12 WIB

Satgas Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Pematusan Kota Surabaya melakukan pengerukan di saluran box culvert di depan TPU Babat Jerawat, Pakal, Kota Surabaya, Jumat (3/9/2021). (FOTO ANTARA/HO-Humas Pemkot Surabaya)
Pemkot Surabaya sebelumnya menggiatkan pengerukan endapan lumpur menjelang musim hujan di saluran box culvert di depan Tempat Pemakaman Umum (TPU) Babat Jerawat, Pakal pada Jumat (3/9) lalu.
Kepala Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Pematusan Kota Surabaya, Erna Purnawati menyampaikan saluran box culvert yang dari Babat Jerawat ke sisi barat memang lebih banyak endapan lumpur.
Sebab, lumpur dari saluran yang belum selesai bergeser ke sisi timur. (antara/mcr13/jpnn)
Legislator meminta Pemkot Surabaya juga memperhatikan bozem atau waduk setempat sebelum musim hujan tiba.
Redaktur & Reporter : Fahmi Azis
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News