Elsimil: Aplikasi Pencegahan Stunting dari Hulu, Calon Pengantin, Simak!

Selasa, 17 Agustus 2021 – 12:07 WIB
Elsimil: Aplikasi Pencegahan Stunting dari Hulu, Calon Pengantin, Simak! - JPNN.com Jatim
Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani Azwar Anas bertemu dengan Tim BKKBN. (ANTARA/HO-Humas PEmkab Banyuwangi)

"Elsimil juga berfungsi sebagai alat pantau kepatuhan calon pengantin dalam melakukan perawatan peningkatan status gizi untuk mempersiapkan kehamilan yang sehat," tutur Riyo.

Ke depan, aplikasi berbasi web dan mobile application itu wajib diunduh serta diisi setiap calon pengantin.

Adapun terpilihnya Banyuwangi lantaran daerah itu memiliki kampung Keluarga Berencana (KB) yang pernah meraih nominasi lima besar nasional pada 2019.

"Selain itu, kinerja para kader dan penyuluh lapangan KB di Banyuwangi juga baik, sehingga menjadi pertimbangan tersendiri bagi BKKBN pusat," ucap dia. (antara/mcr13/jpnn)

KKBN) memilih Banyuwangi menjadi daerah percontohan penerapan aplikasi Elsimil (Elektronik Siap Nikah dan Hamil).

Redaktur & Reporter : Fahmi Azis

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jatim Twitter JPNN.com Jatim Pinterest JPNN.com Jatim Linkedin JPNN.com Jatim Flipboard JPNN.com Jatim Line JPNN.com Jatim JPNN.com Jatim

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jatim di Google News